Kumpulan lirik lagu-lagu dangdut Indonesia

Rabu, 20 Mei 2015

Lirik Lagu Dangdut - Dasi dan Gincu (Feat. Riza Umami)


Penyanyi : Rhoma Irama
Bukan bahu berbintang bukan leher berdasi
Yang kudambakan pria yang punya hati
Bukan alis berukir bukan bibir bergincu
Yang kudambakan gadis yang punya malu

Cinta karena dasi si-si akan segera basi
Cinta karena gincu cu-cu akan segera layu

Jabatan perlu, tampan pun perlu
Bahkan emas permata
Tetapi cinta di atas segalanya

Berhias perlu, cantik pun perlu
Untuk gairah cinta
Akhlak mulia hiasan yang utama

Tak guna harta benda da-da
Kalau jadi neraka
Tak guna wajah indah da-da
Kalau jadi bencana

Related Posts:

  • Lirik Lagu Dangdut - Malam Terakhir Rhoma Irama Malam ini malam terakhir bagi kita Untuk mencurahkan rasa rindu di dada Esok aku akan pergi lama kembali Kuharapkan agar engkau sabar m… Read More
  • Mama Rhoma Irama Mama Mama kau puspita belahan jiwa Mama kau jelita hiasan sukma Mama Putihnya hatimu seputih salju Lestari cintamu Pahitnya derita ped… Read More
  • Lirik Lagu Dangdut - Lagu buat Kawan Rhoma irama  Jangan suka mencela Apalagi menghina, wahai kawan Kesalahan berbicara bisa membawa celaka Jangan menyebar fitnah Di antara sesam… Read More
  • Lirik Lagu Dangdut - Lima Rhoma Irama Para hadirin, di dalam kesempatan ini Izinkanlah saya menyampaikan Qa-la rasululla-hi shallalla-hu alaihi wasallam Ightanim khamsan qab… Read More
  • Lirik Lagu Dangdut - Nafsu Serakah Rhoma Irama Di mana-mana di belahan muka bumi ini Terdengar suara genderang perang silih-berganti Di mana-mana di belahan muka bumi ini Teramat ban… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.
Menu :